Laman

Sabtu, 26 Februari 2011

Install kde3.5.12 = Trinity Desktop Environment in ubuntu 10.10

Trinity Desktop (TDE) adalah sebuah project yang source codenya diambil dari KDE 3.5.x  yang dikembangkan oleh Timothy Pearson dan teamnya see on http://trinity.pearsoncomputing.net/wiki .  Langsung saja bahsan trik kali ini adalah cara install KDE3.5.12 / TDE di ubuntu 10.10. langkah apa saja yang dibutuhkan? persiapannya adalah kita harus menambahkan alamat di repository source.list


Langkah pertama >> gunakan perintah 

sudo gedit /etc/apt/sources.list   

pada command line. anda bisa menggunakan editor yg lain yg fungsinya sama seperti gedit. selanjutnya tambahkan script repository list menjadi 4 baris seperti berikut:


deb http://ppa.quickbuild.pearsoncomputing.net/trinity/trinity/ubuntu maverick main
deb-src http://ppa.quickbuild.pearsoncomputing.net/trinity/trinity/ubuntu maverick main
deb http://ppa.quickbuild.pearsoncomputing.net/trinity/trinity-builddeps/ubuntu maverick main
deb-src http://ppa.quickbuild.pearsoncompu8ting.net/trinity/trinity-builddeps/ubuntu maverick main


kemudian save gedit dan close.


Langkah ke-dua >>  masih pada command line ketikan script berikut :


sudo apt-key adv --keyserver keyserver.quickbuild.pearsoncomputing.net --recv-keys 2B8638D0


kemudian press enter. tunggu beberapa saat sampai proses registrasi keys diberikan sampai selesai.


Langkah Ke-tiga >> adalah update repository dengan cara ketikan pada command line


sudo apt-get update (tunggu sampai selesai 100%) kemudian ketikan

sudo apt-get install kubuntu-default-settings-kde3 kubuntu-desktop-kde3


jika terjadi pesan kesalahan ... KDE tidak bisa di instal KDE 3.5 wont install sudo removal problem.. langkah
yang harus di tempuh adalah ketikan pada command line


1. sudo passwd
2. Enter a new (temporary) root password at the prompt
3. sudo apt-get install sudo-kde3
4. sudo passwd -l root



langkah selanjutnya  coba ulangi lagi 

sudo apt-get install kubuntu-default-settings-kde3 kubuntu-desktop-kde3

dan tunggu sampai proses instalasi selesai kemudian restart computer. web sumber terkait :
http://trinity.pearsoncomputing.net/
http://bugs.pearsoncomputing.net/show_bug.cgi?id=195

bila terjadi bug yg lain lihat di sini :
http://bugs.pearsoncomputing.net/buglist.cgi?quicksearch=ALL

selamat mencoba!