Laman

Senin, 10 Desember 2007

Recording Analog to Digital !!!

Saat ini kebutuhan akan data digital adalah hal yang perlu dan suatu keharusan karena jaman telah berubah. Dari perangkat USB flash, media CD, DVD, Portable Media, dan media digital lainnya. disini saya sampaikan langkah demi langkah untuk mem- backup data analog ke media digital yang dikhususkan data audio digital seperti ogg, mp3 aac, wav, dll. disini saya menggunakan software open souce 100% free yaitu audacity!Dan saya menggunakan versi portablenya karenanya kita tidak perlu menginstalnya ke sistem. kita bisa gunakan media USB flashdisk atau di copikan saja ke Harddisk computer os yang digunakan adalah all farian of windows dan saya menggunakan windows xp.

Sebelum mulai merekam ada beberapa peralatan untuk interkoneksi dari media analog ke plug in soundcard komputer :
1. Kabel Rca stereo lengkap dengan jack rca to earphones


2. Media analog ; radio tape, piringan hitam,tv, atau microphone sekalipun.
3. Pastikan soundcard di komputer sudah terinstal dan berfungsi dengan baik atau souncard on board juga tdak masalah


Setelah perangkat telah siap, instal terlebih dahulu kabel rca ke line out tape palyer/mic dan yang lainnya ke line in soundcard computer,Lalu seting terlebih dahulu sound device di windows dengan meg klik dua kali icon atau menuju starmenu> seting> contolpanel> clik 2x sound and multimedia sampai terbuka volume control dialog, pilih propertis klik sampe terbuka dialog propertis,lalu check recording dan line in kemudian akan muncul recording control dialog dan atur volume line in sesuai kebutuhan dan siap sudah windows merekam!!

Buka Aplikasi Audacity kemudian atur source yang akan digunakan dan lipih line in (ada beberapa pilihan sesuai denagn kebutuhan kiat dan tujuan kita) setelah selesai baru lah kita mulai merekam setelah Tape player dinyalakan (play) dan mulai merekan dengan menekan tombol record pada program audacity. selama input data audio analog akan terlihat pada work area audacity seperti berikut bila selesai klik stop sedang data masih tersimpan di tmp file, sebelum di save ada baiknya kita mendenganrkan dulu hasinya. Kualitas suara ditentukan oleh media tape player, materi kaset, kabel rca interkoneksi. kadang suara yang akan terasa mendem atau terdengar nois yang berlebihan hal itu kemungkianna disebabkan oleh
  • Kaset yang berjamur
  • Kaset yang sudah usang( pita kaset molor)
  • Head tape kotor
  • Kualitas head tape jelek.
Ada cara untuk me reparasi hasil rekaman kita dan tentunya sebelumnya siapkan dulu headphones stereo yang berkualitas karena dalam pengeditan yang diutamakan adalah pendenagran kita dan headphone supaya mendapatkan hasil yang maksimal.

waktunya ngedit!!

seleksi file yang akan diedit gunakan editor tool bar untuk memotong file yang tidak diperlukan, seperti pada gambar ini kemudian klik effect > normalize dan akan muncul dialog normalizesebelum meng klik oke ada baiknya kita priview dulu untuk memastikan kualitas suara ada perubahan (sesuai dengan Selera kita).
Setelah itu kita coba mereduce nois yang berlebihan klik effeck > nois removal dan akan muncul noiz removal properties dan tertera 2 langkan untuk menggunakannya dan pada step 1 > klik get nois profilesetelah itu ulangi klik effeck > nois removal sampai muncul nois removal properties dan jalankan step ke2 dengan dimulai dengan preview dan geser less - more nois filter(sesuai dengan Selera kta) setelah oke lalu klik - remove nois.
Untuk mengenal effeck yang lain silahkan coba sendiri karena hal itu sesuai dengan selarasetelah selesai mengedit simpan dengan cara export as... (ini adalah sebuah pilihan file yang telah kita rekam sebelumnya di save dengan ektensi apakat itu *.wav, *.MP3 dan *.ogg) dan umumnya file yang dapat dibaca pada media player adalam MP3dan kita telah selesai melakukan backup file analog to digital!! dan tinggal kita nikmati hasilnya... (software audacity legal + kaset legal = file MP3 legal?)

selamat mencoba!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

give your comment please...